Author name: admin

Kuliah umum Arsitektur UMS dengan tema “Rumah Bagai Surga”

Program Studi Arsitektur UMS menyelenggarakan sesi rangkaian Kuliah Umum pada tanggal 30 Juni 2022 lalu bertempat di Gedung Induk Siti Walidah Lantai 7. Acara diikuti oleh sekitar 250 peserta lintas program studi baik dari internal UMS maupun dari kampus lain seperti UGM dan UNS. Pembicara pada acara ini adalah bapak Andika Saputra, S.T., MSc. dan

Kuliah umum Arsitektur UMS dengan tema “Rumah Bagai Surga” Read More »

Fakultas Teknik UMS adakan lomba Murall antar Program Studi

Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) mengadakan lomba melukis Murall bertemakan “Teknik 1” serta keunggulan dan karakteristik Program Studi masing-masing. Lomba diadakan pada hari Minggu 19 Juni 2022 bertempat di area parkir kendaraan Fakultas Teknik UMS. Peserta yang berpartisipasi diantaranya dari Prodi Arsitektur, Prodi Teknik Sipil, Prodi Teknik Mesin, Prodi Teknik Industri, Prodi Teknik Kimia

Fakultas Teknik UMS adakan lomba Murall antar Program Studi Read More »

Workshop Collaboration On Child-Friendly Environment dengan tema “Design and Planning of Playscape and Ecological Literacy Milieu in an Urban Neighborhood for Young Children”

Program Studi Arsitektur Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) gandeng Perguruan Tinggi Malaysia adakan Workshop Collaboration On Child-Friendly Environment dengan tema “Design and Planning of Playscape and Ecological Literacy Milieu in an Urban Neighborhood for Young Children” di UNISA Yogyakarta. Kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari Senin-Selasa, 13-14 Juni 2022. Dr. Nur Rahmawati Syamsiyah, S.T.,

Workshop Collaboration On Child-Friendly Environment dengan tema “Design and Planning of Playscape and Ecological Literacy Milieu in an Urban Neighborhood for Young Children” Read More »